AndroidTerbaik.com – Selama bulan suci Ramadhan, para ibu rumah tangga akan dituntut untuk selalu memasak makanan sahur dan buka puasa yang enak, lezat dan juga berganti-ganti tiap harinya. Oleh karena itu, diperlukan resep masakan lezat selama Ramadan agar lebih disayang suami 😀 Nah, kali ini admin juga akan share kumpulan aplikasi resep makanan lezat bulan puasa Ramadhan di Android untuk membantu anda masak di dapur.
Meski ada puluhan apk resep makanan android, namun disini saya hanya membagikan sekitar 10 lebih saja agar anda tidak bingung memilihnya. Semua aplikasi memasak Ramadhan for android di bawah ini gratis untuk diunduh langsung melalui Google Play, sehingga saya tidak perlu lagi memberikan link download-nya. Anda cukup buka Play Store , lalu ketik di kolom pencarian nama dari aplikasi resep makanan Android berikut ini.
Aplikasi Resep Makanan Lezat Bulan Puasa Ramadhan di Android
- Cookpad Resep Masakan -> buatan Cookpad International Ltd.
- Buku Resep – GRATIS -> buatan Recipe Book
- Yummly Recipes and Shopping List -> buatan Yummly
- Resep masak -> buatan Riafy Technologies
- Allrecipes Dinner Spinner -> buatan Allrecipes.com, Inc.
- Resep Vegetarian – GRATIS -> buatan Raify Technologies
- I’m Hungry – Vegetarian Recipes -> buatan YaYaApps
- My CookBook (Recipe Manager) -> buatan Maadinfo Services
- Kitchen Stories -> buatan Kitchen Stories
- Resep Masakan Sederhana -> buatan Thirteen Studio
- BigOven: 350,000+ Recipes -> buatan BigOven.com
- Arabic resep gratis – CookBook -> buatan Riafy Technologies
Lihat juga: 10+ Aplikasi Belanja Ramadhan 2016 Terbaik dan Termurah
Semoga dengan dituliskan list apps kumpulan resep masakan selama bulan puasa Ramadan di atas bisa mempermudah anda mencari ide masak makanan apa untuk makan sahur dan berbuka puasa di rumah bersama keluar, sehingga akan lebih hemat biaya untuk menghindari makan di luar selama bulan suci Ramadhan 2019 ini.